Kapolsek Ciracap Polres Sukabumi Berikan Himbauan kepada Anak Sekolah

    Kapolsek Ciracap Polres Sukabumi Berikan Himbauan kepada Anak Sekolah
    Kapolsek Ciracap Polres Sukabumi Berikan Himbauan kepada Anak Sekolah

    Sukabumi - Bhabinkamtibmas desa purwasedar Polsek Ciracap Polres Sukabumi Bripka Indra muhyan melaksanakan Door To Door System (DDS) dengan menyambangi sekolah yanng ada di wilayah nya.

    Pada kesempatan tersebut bhabinkamtibmas desa Purwasedar Bripka Indra laksanakan Sambang di ke sekolah binaanya.
    merupakan salah satu wujud ke aktif an Bhabinkamtibmas dalam menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di desa binaannya.

    Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas agar masyarakat turut serta menjaga situasi kamtibmas yang telah kondusif dengan cara tidak ikut-ikutan terlibat dalam aksi kejahatan dan menanamkan ke dalam diri sendiri bahwa keamanan dan ketertiban masyarakat Desa di awali dari diri sendiri.

    “Kegiatan ini juga untuk mendengarkan keluh kesah atau permasalahan yang dirasakan oleh anak sekolah seperti tawuran dan memberikan himbauan bahaya di masa remaja, " ujar indra

    Selain itu, Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede SH SIK MH , melalui Kapolsek Ciracap Iptu Tatang S.H mengatakan dengan dilaksanakan nya Door to door system yg nyaman dapat merangkul semua elemen masyarakat agar dapat bersama-sama dengan Kepolisian, sehingga keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap kondusif dan juga merupakan perwujudan dari program bapak Kapolres Sukabumi Yaitu AA DEDE Agamis Aman Dedikasi Empaty Damai Efektif dan Efisien guna menampung segala bentuk masukan dan kritik serta saran dari masyarakat.

    polres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Sukabumi Rajin Sambangi Desanya

    Artikel Berikutnya

    Petugas Patroli Polsek Palabuhanratu Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak

    Ikuti Kami